11 Cara Edit Video Agar Tidak Goyang di Hp Android

cara edit video agar tidak goyang

Fikrirasy.id – Cara Edit Video Agar Tidak Goyang ini tidak pernah lepas dari KineMaster Diamond Mod versi terbaru untuk mengganti Google Photo. Sebenarnya tanpa menggunakan KineMaster pun kamu dapat membuat video mu tak goyang lagi. Tetapi hal itu menuntut mu untuk menginstall aplikasi editor video tambahan.

Ilustrasinya adalah … Selain memanfaatkan aplikasi tambahan sebagai solusi Cara Edit Video Agar Tidak Goyang, kamu juga memerlukan aplikasi utama yang berperan sebagai software editor. Di satu sisi, tidak ada aplikasi edit video gratis yang tak meninggalkan watermark. Oleh karena itu, Kinemaster Diamond Mod menjadi satu-satunya aplikasi yang menawarkan fitur premium dan tetap gratis.

Cara Edit Video Agar Tidak Goyang menggunakan aplikasi Kinemaster juga tak begitu sulit seperti Software editor lainnya. Cukup menekan ikon kunci sebagai bentuk tracing, maka kamu sudah bisa merubah video mu menjadi tak bergoyang lagi. Lalu bagaimana cara memulai semua itu? Simak semua instruksi berikut ini!

Cara Edit Video Agar Tidak Goyang di KineMater Pro

  1. Pertama, silahkan Download Kinemaster Diamond Mod Pro Apk versi terbaru.
    Buka aplikasi Kinemaster di HP yang kamu gunakan.
  2. Klik Tambahkan project baru.
  3. Pilih satu Background. Kamu bisa memasukkan background langsung dari opsi pada aplikasi atau menggunakannya dari galeri ponsel sendiri. Di satu sisi, background ini berperan penting karena kita akan memanfaatkan fitur layer pada KineMaster.
  4. Klik Layer untuk memasukkan video anda.
  5. Klik Media dan cari video yang akan kamu stabilkan agar tidak bergoyang. Dalam opsi ini, video akan terlihat lebih kecil daripada background, jadi kamu perlu memperbesarnya dengan menarik sisi file hingga menutupi background sebelumnya.
  6. Masukkan Stiker jenis Apa pun. Kamu dapat menggunakan stiker yang tersedia di KineMaster. Tindakan ini berfungsi untuk memberikan tanda terhadap video. Jadi, kamu dapat menempelkan stiker tersebut dimana saja pada bagian video itu sendiri.
  7. Klik Layer sekali lagi.
  8. Tekan ikon kunci di bilah kiri halaman editor KineMaster.
  9. Tracing video secara manual dengan cara menggeser fitur kunci ke arah kanan yakni hingga akhir durasi video.
  10. Klik Simpan untuk menyimpan konfigurasi editing yang kamu lakukan.
  11. Tekan Export untuk menyimpan video yang yang sudah kamu stabilkan dengan aplikasi edit video tersebut.
Baca Juga:  Dijamin Akurasi, 5 Aplikasi Pengecekan Kecepatan Internet

Itu lah Cara Edit Video Agar Tidak Goyang menggunakan HP Android terbaru yang dapat kamu pelajari. Memang sebagian konten creator tak menerapkan cara ini, terlebih jika kamera yang mereka gunakan cukup optimal untuk merekam gambar. Di satu sisi, ketika mereka menggunakan dukungan alat Stabilizer Steadycam Pro for Camcorder DSLR S40, maka mereka juga tak perlu menggunakan kamera lagi. Cukup dengan mengandalkan HP android saja, maka hasil video tidak akan bergoyang.

Baca juga : Download Kinemaster Diamond Mod Versi Terbaru 2022

Kesimpulan

Berbeda dengan mereka yang hanya mengandalkan kamera dari HP Android tanpa dukungan alat Stabilizer, yang tentu saja hasilnya tidak akan optimal. Akibatnya, dengan terpaksa mereka perlu belajar memahami semua tutorial Cara Edit Video Agar Tidak Goyang seperti yang sudah Fikri tulis di atas.

Stabilizer Steadycam Pro for Camcorder DSLR S40 di satu sisi sebenarnya penting dan wajib digunakan oleh seorang Youtubers, terutama ketika sedang merekam sebuah Video. Tetapi jika kamu adalah pemula yang mengandalkan modal minim, memanfaat aplikasi Kinemaster Justru opsi terbaik yang perlu kamu pilih. Demikian panduan Cara Edit Video Agar Tidak Goyang yang dapat kamu pelajari di situs Fikrirasy.id-. Nantikan update terbaru lainnya, sampai jumpa dalam artikel selanjutnya.